Opsi Karir Dengan Keahlian Product Management Bootcamp Profesional

Peningkatan kualitas diri itu bisa dilakukan oleh siapa saja dan kapan saja, untuk saat ini bisa dikatakan perlu. Apalagi melihat persaingan industri yang terus meningkat, sebagai SDM baru ataupun lama yang tidak mengupgrade wawasan, skill, ketrampilan dan lainnya pasti akan mudah kalah. Nah, ada banyak program yang bisa diikuti demi peningkatan diri. Misalnya saja kelas program product management bootcamp yang beberapa tahun belakangan sedang menjadi tren. Lalu, seperti apa saja karir yang bisa didapatkan dengan keahlian tersebut?

Sebelumnya perlu untuk diketahui terlebih dahulu bootcamp product management merupakan suatu program untuk melakukan pelatihan secara intensif dengan tujuan meningkatkan kemampuan dari peserta. Ini tentu banyak hal, mulai dari ideation, wireframing, prototyping, market research sampai dengan yang lainnya. Tentu proses belajar tidak sembarangan, tetap bersama dengan tim yang sudah profesional atau dikatakan spesialis digital. Apakah, untuk kelas tersebut harus memiliki background IT terlebih dahulu?

Tergantung dari masing-masing lembaga, ada yang memang bisa memberikan pelatihan dari mulai dasar hingga profesional. Tetapi ada pula yang mengharuskan untuk ada background IT terlebih dahulu sehingga metode belajar langsung lebih cepat. Ini bisa kembali kepada Anda, menentukan yang seperti apa paling tepat. Paling utama, apapun tujuan karir kedepan Anda pasti akan lebih menjanjikan dengan kemampuan lebih yang dimiliki. Begitu pula untuk program yang diikuti kali ini, adapun opsi karir yang bisa didapatkan antara lain:

1. Lead product manager.

Ini menjadi suatu profesi yang cukup menjanjikan, beberapa sudah memiliki nilai salary yang cukup tinggi kisaran dua digit setiap bulannya. Dimana memiliki tugas mengembangkan produk dengan tanggung jawab untuk keberhasilan tersebut.

2. Senior product manager.

Posisi tingkat atas yang bertanggung jawab atas banyaknya produk dan lebih mengepalai beberapa tim produk yang ada pada bawahnya. Karir ini bisa Anda dapatkan dengan keahlian mengikuti pelatihan seperti dikatakan diatas.

3. Product manager.

Memiliki karir yang cukup menjanjikan, dimana ini bertugas atas pengembangan dan keberhasilan produk. Tetap ada keahlian yang harus dimiliki, dengan mengikuti product management bootcamp tentu akan menjadi nilai lebih tersendiri.

4. Associate product manager.

Merupakan posisi tingkat awal, yang mana bertanggung jawab atas satu atau bisa pula beberapa sub produk dan mengerjakan banyak proyek. Posisi ini memiliki peranan penting, tanggungan atas suatu produk sepenuhnya.

Mencapai karir yang sesuai harapan memang tidak mudah, apalagi melihat perkembangan SDM yang saat ini semakin baik. Keputusan untuk mengikuti sebuah tempat pengembangan diri memang tepat, apalagi dalam program bootcamp Anda bisa mendapatkan banyak keuntungan. Beberapa hal itu, antara lain:

  1. Bisa pilih program kelas baik itu online maupun offline.
  2. Bisa menggunakan materi yang cukup menunjang proses pembelajaran.
  3. Fasilitator atau bisa dikatakan mentor yang sudah jelas berkualitas dengan dampingan baik dari dalam maupun luar kelas.
  4. Program kelulusan yang bisa pula dibantu untuk penyaluran keberbagai perusahaan yang memang sedang membutuhkan dari partner lembaga tersebut.
  5. Cocok untuk SDM baru ataupun lama yang ingin meningkatkan kualitas diri.

Beberapa keuntungan yang sudah dikatakan diatas, bisa didapatkan ketika Anda menggunakan lembaga yang jelas berkualitas. Jadi sebelum mengikuti sebuah program pelatihan, ada baiknya pilih tempat yang tepat terlebih dahulu. Seperti misalnya saja pada Prasmul-ELI yang sampai dengan saat ini masih terus membangun banyak program sesuai kebutuhan masyarakat jaman sekarang ini. Hadir untuk kelas offline maupun online yang bisa Anda manfaatkan sebagai tempat pengembangan diri. Direkomendasikan bukan tanpa alasan, apalagi banyak yang sudah membuktikan jika Prasmul-ELI menjadi tempat terbaik saat ini.

Entah Anda yang masih pemula ataupun sudah berpengalaman, ada baiknya langsung konsultasikan saja. Prasmul-ELI dapat memberikan pilihan program, termasuk product management bootcamp  yang saat ini sudah mulai dikenal banyak orang. Selain untuk menambah wawasan juga dapat memperlancar karir dimasa depan. Setidaknya ini bisa menjadi jalan baik untuk karir yang sudah diimpikan lama, yuk bergabung dengan Prasmul-ELI sekarang! Lebih baiknya memang konsultasikan, jadi tepat program yang sesuai dengan karir impian.